Pada 1923, Springfield adalah mobil pertama yang dilengkapi radio dari pabriknya. Tetapi, radio pertama yang dirancang untuk dipasang di mobil adalah Motorola, dipatenkan oleh Paul Galvin pada 1929. Sementara mobil Inggris yang menggunakan radio orisinal pabrik, Hillman Melody Minx (1934).