Foto Pertamina Lubricants : Jalin Kerja Sama Dengan JAMA, Tingkatkan Kualitas Pelumas di Indonesia
Pertamina Lubricants : Jalin Kerja Sama Dengan JAMA, Tingkatkan Kualitas Pelumas di Indonesia

Demi meningkatkan standar kualitas pelumas di Indonesia, Pertamina bekerja sama dengan JAMA. Apa saja yang bakal dilakukan?

Bardahl : 40 Tahun Vakum, Kini Bardahl Kembali Bersaing di Indonesia
Bardahl : 40 Tahun Vakum, Kini Bardahl Kembali Bersaing di Indonesia

Bardahl merupakan merek pelumas asal Amerika. Setelah lama meninggalkan Indonesia, kini Bardahl kembali hadir dan siap bersaing.

Kondisi Darurat : Bolehkah Pakai Oli Beda Viskositas
Kondisi Darurat : Bolehkah Pakai Oli Beda Viskositas

Ketika terpaksa harus mengganti oli di tengah perjalanan jauh, namun gerai penjual oli setempat tidak menjual pelumas mesin sesuai spesifikasi kendaraan. Bisakah pakai oli beda viskositas?

Meditran Bio SX : Apa Bedanya Oli Khusus Peminum Biosolar Ini Dengan Oli Diesel Lain?
Meditran Bio SX : Apa Bedanya Oli Khusus Peminum Biosolar Ini Dengan Oli Diesel Lain?

Pertamina meluncurkan pelumas mesin diesel pengonsumsi diesel biosolar. Beberapa aditif di dalamnya disesuaikan dengan karakter bahan bakar dengan campuran nabati itu.

Memilih Penambal Ban Yang Tepat Untuk Perjalanan Jauh
Memilih Penambal Ban Yang Tepat Untuk Perjalanan Jauh

Mencegah lebih baik daripada ban telanjur bocor. Berbagai penambal ban dan pencegah ban bocor tersedia di pasar. Seperti apa pencegah ban bocor yang paling pas untuk perjalanan jauh?

Engsel Pintu : Rawat Enam Bulan Sekali Awet Puluhan Tahun
Engsel Pintu : Rawat Enam Bulan Sekali Awet Puluhan Tahun

Kerap terlupakan, merawat engsel pintu yang digunakan tiap hari. Bunyi derit dan gerak pintu menjadi berat, salah satu pertanda engsel butuh perawatan. Lakukan cara mudah ini, engselpun awet.

Cornering lamp : Lampu Sudut yang Bukan Antikabut
Cornering lamp : Lampu Sudut yang Bukan Antikabut

Dulu digunakan sebagai patokan saat parkir, dengan memantulkan cahaya sebagai pedoma sudut mobil. Namun kini sebagai alat bantu penerangan saat roda berbelok.

Safety Belt : Peranti Penting yang Sering Terlupakan
Safety Belt : Peranti Penting yang Sering Terlupakan

Jika belum merasakan sendiri karena terselamatkan oleh safety belt, kebanyakan pengguna mengabaikan kondisi sabuk pengaman ini. Padahal inilah salah satu unsur penyelamat utama di dalam mobil.

Popular

    otodriver.com